Upacara HUT RI di Smansara Minggu, 17 Agustus 2014 berjalan dengan cukup hikmat. Semua siswa mengikuti upacara dengan tertib. Perayaan hari kemerdekaan Indonesia yang ke 69 ini dipersiapkan oleh organisasi naungan OSIS yaitu PASSUS. Setiap tahun ajaran baru, beberapa siswa-siswi kelas 10 SMA N 1 Jepara terpilih bertugas menjalankan upacara sebagai paskibra, “Puas sekali dengan […]
↧